Kamis, 21 Maret 2013

JERUK NIPIS


Jeruk Nipis adalah buah yang berwarna hijau kecil dengan rasa yang asam tetapi memiliki banyak khasiatnya untuk kesehatan kulit maupun tubuh.

Manfaat
Jeruk Nipis Bagi Kesehatan
1. Memperlancar Pencernaan
2. Perawatan Mata

Manfaat Jeruk Nipis Untuk Kecantikan
1. Jeruk Nipis Untuk Wajah
    Membuat kulit lebih halus, lebih putih alami, mempercantik kulit dan merapatkan pori-pori.
2. Jeruk Nipis Untuk Kuku
3. Untuk Kesehatan Rambut

Khasiat Jeruk Nipis
1. Ambeien
2. Amandel
3. Anyang-anyangan
4. Batuk
5. Batuk yang disertai Influenza
6. Bau Badan
7. Batu Ginjal
8. Difteri
9. Demam atau Flu
10. Haid Tak Teratur
11. Sehabis Melahirkan
12. Jerawat
13. Mencegah Rambut Rontok dan Berketombe
14. Melebatkan Rambut
15. Menghentikan Kebiasan Merokok
16. Vertigo
17. Radang Tenggorokan
18. Lendir di Tenggorokan
19. Kurap atau Panu
20. Demam/Panas Saat Malaria
21. Terkilir
22. Pegal Linu
23. Sakit Gigi
24. Melangsingkan Badan
25. Menambah Setamina
26. Tekanan Darah Tinggi


Our motto is " Running by Doing "

Read more ...

Rabu, 20 Maret 2013

JAHE GAJAH (BADAK)


Jahe merupan salah satu rempah-rempah yang dapat digunakan sebagai obat. Jahe memiliki rasa yang khas yaitu pedas karena jahe memiliki senyawa keton yang nama ilmiyahnya adalah zingero.
Sesuai dengan judul di atas jahe gajah adalah jahe yang paling populer di pasar internasional. Jahe ini memiliki ciri fisik yang besar dan tidak terlalu pedas, dengan warna kuning hingga putih. 

Manfaat
Menurunkan Tekanan Darah Tinggi
Meleburkan Pembuluh Darah
Melancarkan Proses Pencernaan
Mencerna Lemak Dalam Tubuh
Mengeluarkan Darah Kotor Dalam Tubuh
Mengatasi Rasa Mual
Meningkatkan Nafsu Makan
Menguatkan Otot Usus
Meredakan Batu 
Dan Lain-lain

Kandungan Gizi
Dalam Setiap 100 Gram Jahe terdapat kalori 51,00kal, Protein 1,50 Gram, Lemak 1,00 Gram, karbohidrat 10.10 Gram, kalsium 21,00mg, fosfor 39,00mg, zat besi 1,60mg, vitamin A 30,00SI, vitamin B1 0,02mg, vitamin C 4,00mg, air 86,60g, bagian yang dapat dimakan 97%.


Our motto is " running by doing "
Read more ...

Minggu, 17 Maret 2013

DAUN MINT



Daun mint dikenal mempunyai banyak manfaat kesehatan, seperti dengan halnya suplemen herbal lainnya. Karena kandungan gizi yang ada pada daun mint, kita cukup mencampurkan 1-2 helai daun mint kedalam minuman kita.

Manfaat
Meremajakan dan Menyegarkan
Mencegah Jerawat
Mual dan Gangguan Pencernaan
Nyeri Otot 
Hidung Tersumbat
Heartburn
Nafas Tak Sedap
Pengendali Stres
Membersihkan dan Mencerahkan Kulit Lelah
Membuat Rambut Menjadi Berkilau
Dafat Diolah Menjadi Parfum

Kandungan Gizi
Daun Mint memiliki kandungan gizi antara lain air, serat, protein abu, dan karbohidrat, kandungan berlimpah mineral, kalsium, kalium, magnesium, tembaga, mangan, netrium, dan fosfor. Vitamin yang terdapat dalam Daun Mint adalah Vitamin A, B, C dan D, Daun Mint juga memiliki asam amino yang berlimpah seperti arginin, asam aspartat, gluttamico, alanin, leusin, prolin, serin, dan valin dalam presentase yang tinggi.


Our motto is " running by doing "
Read more ...